Radar Kediri adalah sebuah surat kabar harian yang terbit di Jawa Timur, Indonesia. Radar Kediri merupakan perkantoran journalist yang bergerak dibidang surat kabar yang terletak di Jl. Raya Gampeng 45 Gampengrejo Kediri, Radar Kediri Termasuk Surat kabar dalam grup Jawa Pos. Kantor pusatnya terletak di kota Kediri.
Radar Kediri tidak henti - hentinya menyajikan berita tentang kejadian - kejadian di kawasan daerah Kediri, Radar Kediri merupakan media Jawa Pos terbaik di Jawa Timur, terbukti dengan banyaknya penghargaan - penghargaan yang di papang di etalase, Ia dapa banyak penghargaan karena mereka sangat mengutamakan keakuratan, ketepatan, kecepatan serta didukung penyajian berita yang sangat professional, para journalist yang pantang menyerah demi mengharapkan sebuah berita yang mempunyai mutu tinggi.
Radar Kediri merupakan surat kabar harian yang banyak beredar dikalangan masyarakat kediri, di perkantoran - perkantoran, di sekolah - sekolahan, dan diwarung - warung, Radar Kediri memang salah satu Group surat kabar yang terbaik dikota Kediri.